Dalam memilih sebuah kampus, anda juga harus memperhatikan jurusan yang akan anda pilih, misalnya saja jika anda ingin kuliah di salah satu kampus di Medan. Anda tentunya tidak akan memilih jurusan tersebut secara sembarangan. Jangan sampai anda memilih jurusan secara sembarangan hanya karena ingin diterima di kampus impian anda. Hal itu nantinya akan bisa membuat anda merasa salah jurusan karena jurusan tersebut tidak sesuai dengan keinginan anda.

Untuk memilih jurusan kuliah yang tepat, anda membutuhkan perencanaan yang matang. Anda harus bisa memilih jurusan kuliah sesuai dengan apa yang anda iningkan untuk masa depan anda. Berikut ini adalah tips dalam memilih jurusan kuliah yang sesuai dengan diri anda agar anda tidak menyesal nantinya.

Ikut Tes Bakat dan Minat

Penting sekali untuk mengetahui bakat dan minat anda sebelum memilih jurusan kuliah. Sehingga anda melakukan tes untuk mengetahui jurusan apa yang cocok dengan bakat dan minat anda. Dengan memilih jurusan yang sesuai dengan bakat dan minat, anda akan bisa bertahan di jurusan tersebut dan anda akan mempunyai semangat yang lebih untuk menyelesaikan pendidikan di jurusan tersebut.

Minta Pendapat Orang Terdekat

Dalam menentukan jurusan kuliah, anda juga bisa bertanya kepada orang terdekat anda seperi orang tua, guru bk, ataupun psikolog pendidikan. Anda bisa bertanya psikolog pendidika agar anda bisa menentukan jurusan kuliah anda dengan lebih terarah dan anda juga akan bisa mendapatkan sudut pandang yang lebih baik terkait jurusan kuliah tersebut.

Cari Tahu Jurusan di Kampus Tujuan

Anda juga harus mencari berbagai informasi dari kampus yang akan anda tuju. Anda bisa mencari apakah di kampus tersebut terdapat jurusan yang sesuai dengan keinginan, bakat dan minat anda. Perhatikan juga apakah kampus tersebut memiliki akreditasi yang baik dan fasilitas yang memadai untuk jurusan yang akan anda pilih.

Cari Tahu Biaya Yang Diperlukan

Anda juga harus mencari tahu berapa banyak biaya yang anda perlukan selama anda kuliah hingga lulus nantinya. Hal itu sangat penting agar anda bisa mengetahui seberapa besar kemampuan finansial anda apakah cukup untuk biaya kuliah jurusan tersebut atau tidak. Jangan sampai kuliah anda berhenti di tengah jalan karena anda tidak memiliki dana lagi untuk melanjutkan kuliah

 

universitas medan area

Itulah beberapa tips dalam menentukan jurusan kuliah. Tentukan jurusan kuliah anda secara matang agar anda tidak menyesal nantinya. Jika anda bingung mencari Kampus di Sumut, anda bisa mendaftar di Universitas Medan Area. Universitas Medan Area ini merupakan kampus swasta terbaik di Sumatera Utara dan menjadi peringkat ke-11 PTS terbaik di Indonesia. Ayo segera daftarkan diri anda di Universitas Medan Area!